You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 15 Pasang Abnon Jaktim Dilatih Yoga
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

15 Pasang Peserta Pemilihan Abnon Jaktim Dilatih Yoga

Sebanyak 15 pasang peserta pemilihan abang none (Abnon) Jakarta Timur 2018 mendapatkan pelatihan psikososial dan yoga untuk relaksasi. Selain untuk kesehatan, kegiatan ini bisa meningkatkan mental peserta saat malam final nanti.

Kegiatan ini untuk meningkatkan kepercayaan diri para finalis Abnon. Kemudian meningkatkan keahlian komunikasi di depan umum dan lebih relaks saat berhadapan dengan publik

"Kegiatan ini untuk meningkatkan kepercayaan diri para finalis Abnon. Kemudian meningkatkan keahlian komunikasi di depan umum dan lebih relaks saat berhadapan dengan publik," kata Iwan Henry Wardhana, Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jakarta Timur, Selasa (27/3).

Menurut Iwan, sebelum yoga para peserta diajak sharing tentang pengalaman hidup, baik yang menyenangkan maupun menyedihkan. "Ini untuk membuka release pada masa lalu, membuka mental block emosi dalam diri," tandasnya.

15 Abnon Jaktim Diberikan Pembekalan

Kemudian mereka latihan pernafasan dan melakukan yoga. Yakni mulai dari peregangan pada otot otot persendian bahu, belikat, pinggang, hamstring, lutut hingga ke kaki. Latihan yoga ini untuk mengatur pernafasan secara teratur menjadi lebih baik.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1754 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1650 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik